Untuk masalah penentuan waktu yang tepat pengumuman mengenai nominal kenaikkan harga BBM, Boediono menyatakan akan dilaksanakan jika seluruh rancangan makro telah siap. Menurut perkiraan, harga BBM akan mengalami peningkatan sebesar 30%. Disisi lain, peningkatan harga BBM ini disambut baik oleh kalangan pelaku pasar, diharapkan dengan adanya kebijakan ini kondisi makro ekonomi di Indonesia akan menjadi baik dan menyebabkan capital inflow.
Pemerintah juga berencana akan mengatasi efek samping dari naiknya harga BBM. Kebijakan yang akan dibuat ialah dengan cara melakukan kembali program Jaring Pengaman Sosial melalui cara Bantuan Langsung Tunai, supaya masyarakat tidak terlalu shock akan naiknya harga BBM.
(dikutip dari vibiznews.com)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar